Sabtu, Mei 02, 2009

"Lontong Sayur"


Bahan :
Bunbu halus:

* Tetelan
* 4 siung bawang putih1 buah pepaya muda
* 4 siung bawang merah
* 500 gr nangka muda
* 5 buah cabe merah
* 10 cm serai
* 2 sdm ebi
* 2 lembar daun salam
* 1 cm lengkuas, memarkan
* 500 ml air kaldu
* 500 ml santan

Lain² :
* Garam secukupnya
* Lontong
* 1 sdm gula pasir
* Kerupuk kanji
* Minyak sayur untuk menumis
Cara membuat :

  1. Potong2 pepaya dan nangka muda memanjang, cuci tiriskan. Sementara itu rebus tetelan sampai empuk, iris2, masukan ke dalam sisa kaldu: 500 ml (kurang lebih).
  2. Dan masukkan pepaya dan nangka ke dalam kaldu, didihkan dengan api keci.l
  3. Tumis bumbu halus, sampai harum, masukan serai, salam, dan lengkuas, aduk . Masukkan tumis bumbu ke dalam kuah.
  4. Tambahkan santan, didihkan sebentar dengan api kecil.
  5. Tata lontong pada piring, siram dengan sayur, disantap bersama kerupuk.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

mOnggO ninggalaken kOmentar njiiih